Saat berkunjung ke Jepang, hindari meminta pelayan tersenyum. Survei menunjukkan hal itu bisa dianggap pelecehan. Pelajari budaya omotenashi lebih dalam.
Kegiatan anggota PSHT di Jepang viral setelah membentangkan bendera besar. KBRI Tokyo menjelaskan video itu lama dan PSHT minta maaf atas tindakan tersebut.
Video viral aksi pembentangan bendera PSHT di Jepang menuai cibiran dari netizen lokal dan Indonesia. Banyak yang merasa malu dan geram atas tindakan tersebut.
Fenomena 'kodokushi' di Jepang mencatat 58.044 lansia meninggal sendirian pada 2024. Data ini penting untuk mendukung orang terisolasi dari masyarakat.