Layanan IndiHome diduga mengalami gangguan, Rabu (21/12/2022). Lini masa Twitter pun ramai cuitan warganet yang mengeluhkan putusnya layanan internet IndiHome.
Dirut PLN Darmawan Prasodjo memastikan pihaknya siap menghadirkan listrik yang andal dan aman demi memenuhi kebutuhan pelanggan selama Hari Raya Natal.
Kelangkaan pupuk subsidi memaksa sekelompok pemuda di Blitar mengolah srintil (kotoran kambing) sebagai solusi. Cuanpun mengalir ketika produk itu diminati.