Hakim Agung Gazalba Saleh divonis bebas dari pusaran kasus suap di MA. Namun, dua penyuap Hakim Agung MA telah mendekam di Lapas Sukamiskin, Bandung, Jabar.
'Kain Negeri' merayakan keindahan wastra Nusantara dalam interpretasi modern para desainer anggota IPMI. Kali ini, giliran generasi muda unjuk kebolehan.
Lewat peragaan bertajuk 'Weaving Dreams' tersebut, Ghea kembali mengangkat keindahan wastra Nusantara yang kali ini mewujud dalam tenun khas Sumba, NTT.
Indonesia sukses membawa medali emas di ajang Piala Dunia Woodball Pantai 2023. Tinta emas itu dicatatkan Ivan Zakaria Bimantara di nomor single fairway putra.
Anggota DPRD Provinsi Jambi, Ivan Wirata punya aksi sosial yang tinggi karena rajin membawa orang dalam gangguan jiwa (ODGJ) untuk diobati ke rumah sakit.
Kalimat kompleks sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Berikut pengertian dan contoh kalimat kompleks, dalam artian kalimat majemuk bertingkat.