Terduga pelaku ledakan SMAN 72 Kelapa Gading, Jakarta Utara, diduga masih dari lingkungan sekolah tersebut. Hal itu disampaikan Kapolri Jenderal Listyo Sigit.
Ketua Komisi II DPR, Rifqinizamy, mendesak pemerintah perjelas batas wilayah Indonesia-Timor Leste setelah penembakan WNI. Koordinasi dan solusi diperlukan.
Salah satu tradisi warga Hindu Bali menjelang Galungan adalah memasang penjor di depan rumah masing-masing. Simak makna hingga cara membuat penjor Galungan.
Polda Metro Jaya mengungkap perkembangan kasus ledakan di SMAN 72 Jakarta. Barang bukti ditampilkan, termasuk peledak dan senjata mainan. 96 korban dirawat.