Pasien virus Corona varian Omicron kerap mengeluhkan gejala ringan seperti batuk. Gejala tersebut tentu mengganggu dan ini cara mengatasi batuk akibat COVID.
Kemenkes RI kembali menyampaikan kabar melegakan terkait COVID-19. Seiring makin melandainya COVID-19, tingkat keterisian rumah sakit juga mengalami penurunan.
PeduliLindungi otomatis hijau setelah isoman 10 hari, jadi tanda sudah sembuh Omicron. Bagi kantor yang tetap mewajibkan tes negatif, ini pesan Kemenkes.
Bolak-balik nyepur di masa pandemi, kadang tebersit suudzon perihal test rapid antigen di stasiun kereta api. Khawatir ada penumpang lain yang positif Covid-19.
Pasien positif COVID-19 yang melakukan isolasi mandiri dianjurkan rutin berkumur rutin membantu proses penyembuhan. Dokter memberikan tips cara melakukannya.