Mahfud Md mengatakan Presiden Jokowi tak akan mengintervensi perihal pengaturan persepakbolaan. Namun FIFA dan pemerintah sepakat melakukan transformasi PSSI.
Bawaslu mengungkap pesan dari Presiden Jokowi kepada penyelenggara pemilu. Pesan itu disampaikan Jokowi saat Bawaslu melakukan audiensi pada pekan lalu.
Presiden Jokowi melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Jawa Tengah. Agenda Jokowi yakni hendak melakukan groundbreaking salah satu pabrik produsen pipa.