KAI Commuter turut prihatin atas aksi pencurian laptop penumpang di KRL Commuter relasi Bogor-Angke. Pihak KAI Commuter meminta maaf atas kejadian itu.
4 rumah warga di perumahan daerah Sawangan, Depok, Jawa Barat, menjadi sasaran aksi pencurian. Dua pelaku terekam kamera CCTV mengambil 7 burung peliharaan.