Wakil Ketua MPR Ahmad Muzani menerima kunjungan Duta Besar Australia untuk Indonesia, Penny Williams, membahas penanganan penyakit mulut dan kuku hewan.
Seiring naiknya COVID-19 RI imbas BA.4 dan BA.5, warga boleh mencopot masker di area terbuka. Waswas BA.4 dan BA.5 lebih menular, begini sorotan epidemiolog.