Eks Wali Kota Jogja Haryadi Suyuti terjaring OTT KPK, Kamis (2/6/2022). Merunut ke belakang, Haryadi pernah diperiksa KPK soal kasus suap jaksa pada tahun 2019.
Salah satu pejabat yang dilantik hari ini Kepala Biro Hubungan Masyarakat Yuyuk Andriati Iskak, yang saat ini mengisi kursi yang ditinggalkan Febri Diansyah.
Eks Jubir KPK Febri Diansyah meminta KPK mengakui jika tak mampu menangkap buron Harun Masiku. KPK meminta siapapun yang tahu keberadaan Harun untuk melapor.