Presiden Prabowo Subianto unggah foto dengan Donald Trump di Sidang Umum PBB. Ia optimis akan terobosan besar untuk perdamaian dan mengajak doa bersama.
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump menghujat wartawan yang bertanya soal dokumen Jeffrey Epstein. Trump bahkan meminta izin media wartawan itu dicabut.
Menteri Unifikasi Korsel Chung Dong Young mengatakan dirinya meyakini ada peluang yang "cukup besar" untuk Trump bertemu dengan Kim Jong Un pekan depan.
Donald Trump memerintahkan agar lisensi penyiaran media ABC dicabut. Hal ini terjadi usai Trump ditanya oleh reporter media tersebut saat menjamu Pangeran MBS.
Presiden Donald Trump menjatuhkan sanksi pada dua raksasa minyak Rusia. Menanggapi sanksi, Presiden Vladimir Putin mengancam akan ada konsekuensi untuk itu!