Presiden Prabowo Subianto menegaskan pemerintah mampu mengatasi bencana di Aceh dan Sumatera. Proses rehabilitasi dan pembangunan hunian tetap segera dimulai.
Presiden Prabowo Subianto mendapat laporan dari Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa tentang sejumlah instansi pemerintah yang lamban merealisasikan anggaran.
Prabowo meminta jajaran kabinetnya tetap tenang jika masih dikritik meski sudah bekerja keras menangani bencana. Ia meminta tetap bekerja untuk rakyat.
Presiden Prabowo Subianto mewanti-wanti agar jajarannya tidak menjadikan lokasi bencana dan masyarakat yang jadi korban sebagai objek wisata dan foto-foto.