detikJabar
Sanksi Skorsing Bagi 14 Banpol PP Garut Pendukung Gibran
14 personel Banpol PP yang videonya viral di Bulan Januari 2024 itu, sudah diberi sanksi skorsing oleh Pemkab Garut dengan hukuman beragam.
Jumat, 26 Jan 2024 07:30 WIB