Sopir truk boks yang menabrak lari Petugas Balai Pengelola Transportasi Darat (BPTD) saat melakukan pengecekan kendaraan di Batang Hari, sudah diamankan petugas
Petugas TNTN temukan ranjau paku di area taman nasional yang sering dilalui gajah Sumatera dan kendaraan patroli petugas. Mereka duga ranjau itu sengaja ditebar
Pemkot Surabaya akan memberikan sanksi kepada petugas Ruas Jalan jika gagal bersihkan parkir liar dan PKL. Kinerja petugas akan dievaluasi setiap bulan.
Polisi Palembang menangkap Jodi Iskandar, raja curanmor, setelah menyamar sebagai badut. Dia terlibat 55 kasus pencurian motor. Hukuman maksimal 6 tahun.
Video viral menunjukkan oknum polisi Polres Asahan menabrak motor dan melarikan diri. Korban dilarikan ke rumah sakit, kasus diselesaikan secara damai.