Presiden Jokowi bersama Iriana Joko Widodo bertolak menuju NTT. Jokowi diagendakan meninjau sejumlah fasilitas bandara untuk MotoGP 2022 hingga kawasan UMKM.
Gunung Semeru kembali erupsi. Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin batal mengunjungi posko pengungsian di Gunung Semeru. Agenda wapres digantikan dengan teleconference