Masjid At-Taubah, Mlati, Sleman yang terhimpit oleh pengerjaan proyek konstruksi Tol Jogja-Solo mulai direlokasi usai persoalan tanah pengganti telah tuntas.
Warga Bandung terpesona oleh sapi jumbo bernama Mito, bantuan dari Presiden Prabowo, yang akan disembelih setelah Salat Iduladha untuk dibagikan ke masyarakat.