Wagub DKI bicara kemungkinan Tebet Eco Park jadi zona emisi rendah. Riza meyakini konsep ini mendukung Program Langit Biru untuk mengendalikan pencemaran udara.
Sebanyak 1.000 batang pohon tabebuya ditanam di jalan-jalan utama Kabupaten Klaten. Jalan utama tersebut mulai dari jalan Jogja-Solo dan jalan protokol kota.
Seorang wanita AS diduga melacak lokasi kekasihnya menggunakan AirTag karena dicurigai selingkuh. Wanita itu lalu menabrak kekasihnya berkali-kali hingga tewas.
Pemprov DKI Jakarta bakal mengatur pengunjung Tebet Eco Park. Masuk Tebet Eco Park nantinya akan pakai aplikasi sehingga jumlah pengunjung dapat terkontrol.
Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria buka suara soal kepadatan pengunjung di Tebet Eco Park. Rencananya, ada aplikasi untuk membatasi jumlah pengunjung.
Pemprov DKI Jakarta menutup sementara Tebet Eco Park. Penutupan ini dilakukan usai parkir liar dan PKL menjamur di Tebet Eco Park beberapa waktu yang lalu.
Tebet Eco Park memang belum sepenuhnya sempurna sebagai taman. Karena, sebagian fasilitas masih ada terlarang dilewati hingga dipagari seng bekas konstruksi.