Viral yang menyebut permen Yupi haram itu menandakan bahwa masyarakat kita sangat peduli soal halal atau haram sebuah produk. Ini klarifikasi dari BPJH Kemenag.
Kia Carens disukai konsumen India dengan angka pemesanan lebih dari 7.000 unit di hari pertama penjualan. Apakah model ini berpeluang masuk ke Indonesia?
TNI bersama Komando Indo-Pasifik AS melakukan Latma Super Garuda Shield di Puslatpur Kodiklat AD Baturaja. Latihan tersebut tidak diikuti negara China.
Ketua DPR AS mendarat di Taiwan. Ini menjadi tanda dukungan yang signifikan untuk Taiwan meskipun ada ancaman pembalasan dari China atas kunjungan tersebut.
Blok Politik Pelajar menggelar aksi 'siram air pipis' yang dilakukan secara simbolis ke Gedung Kominfo. Ini sebagai protes atas pemblokiran PayPal hingga Steam.
BMKG memperingatkan potensi gempa besar megathrust di Selat Sunda. Gempa itu bisa berkekuatan M 8,7. Kenapa potensi gempa itu patut diwaspadai sekarang?