KJRI Sydney telah memperingati warga Indonesia yang tinggal di kawasan sekitar Sydney untuk waspada dengan hujan lebat dan banjir. Mengapa Sydney rawan banjir?
Puluhan ribu pekerja migran yang menganggur telah terjebak di Maladewa. Corona telah membuat resor-resor di tempat yang dijuluki surga wisata itu tutup.
Libur memang sudah selesai, tapi tak ada salahnya membuat rencana liburan selanjutnya. Mumpung ada 22 total hari libur nasional dan cuti bersama di tahun 2021.
Akhirnya, salah satu wilayah DKI Jakarta masuk zona hijau COVID-19. Menjadi satu-satunya wilayah di Jawa Bali yang masuk zona hijau, catat nol kasus COVID-19.