Depok kerap jadi perbincangan hangat gegara kebijakan dan peristiwa tidak biasa. Berkaca masa lalu, seharusnya Depok bisa menjadi kawasan yang setara Jakarta.
Di sela kunjungannya ke DIY, Presiden Jokowi menyempatkan makan malam di Bakmie Pak Pele, Kraton, Jogja. Berikut cerita menarik dari pemilik warung bakmi itu.
Hari Lahir Pancasila 2023 diperingati 1 Juni nanti dan akan diisi dengan upacara. Berikut susunan acara dalam upacara Hari Lahir Pancasila untuk semua instansi.
Belum ada kepastian soal nasib Kapal van der Wijck yang tenggelam di Brondong, Lamongan. Balai Pelestarian Kebudayaan baru akan menindaklanjuti tahun depan.
Tak banyak yang tahu, bunga nasional Korea Utara rupanya berasal dari Indonesia. Bunga itu adalah anggrek dendrobium yang jadi simbol diplomasi kedua negara.
Waduk Wlingi Raya di Blitar punya sebuah monumen di tengah waduk, monumen Pathok Loding. Sebuah monumen mengenang kecelakaan kerja yang menewaskan 16 orang.