KPK akan mengajukan banding atas vonis 3,5 tahun penjara Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto terkait kasus suap pengurusan PAW anggota DPR 2019-2024, Harun Masiku.
Inosentius Samsul resmi menggantikan Arief Hidayat sebagai hakim Mahkamah Konstitusi setelah lolos fit and proper test. DPR RI menyetujui pengesahan ini.
Kantor Imigrasi Palembang deportasi WNA Pakistan karena melanggar izin tinggal. Penegakan hukum keimigrasian terus diperkuat untuk menjaga kedaulatan hukum.
Kemenhub mengusulkan adanya terminal khusus haji-umrah di area embarkasi haji untuk meningkatkan kenyamanan bagi jemaah, khususnya lansia dan disabilitas.