Prancis baru saja menerapkan peraturan baru yaitu dilarang merokok di tempat umum. Traveler perokok dan berencana ke Prancis, harus baca kebijakan terbaru itu.
Ketika perekonomian melemah, wisatawan mengurangi belanja barang bermerek dan hotel mewah. Daerah tujuan wisata kini berebut menarik minat wisatawan Cina.
Kejuaraan balap jetski dunia, Aquabike Jetski World Championship 2023 yang digelar di Danau Toba dinilai sukses besar. Ajang itu ditonton 200 ribu orang.
Warga Singapura ketar-ketir diserang wabah kutu busuk. Salah seorang warga sampai rela membayar belasan juta untuk membersihkan rumahnya dari kutu busuk.
Setelah pandemi, wisatawan mulai kembali aktif bepergian. Banyak yang melepas dendam berwisata dengan berkunjung ke luar negeri. Negara mana yang jadi pilihan?