Ketua Umum IMI Moreno Soeprapto para marshal di Mandalika bisa menjadi trainer bersertifikasi untuk mencetak generasi marshal baru di seluruh Indonesia.
Jelang MotoGP Mandalika, Polda NTB kerahkan Satwa K9 untuk sterilisasi di lokasi strategis. Keamanan jadi prioritas utama demi kenyamanan penonton dan pembalap.
Hujan deras lebih dari 5 jam mengguyur Kabupaten Madiun sejak sore mengakibatkan banjir di beberapa desa. Polisi dan BPBD Madiun masih mendata korban banjir.
Kiandra Ramadhipa langsung sujud syukur usai meraih kemenangan gila di balapan European Talent Cup. Dia juga mempersembahkan kemenangan ini untuk Indonesia.
PT ITDC akan membangun terminal angkutan di KEK Mandalika untuk menghubungkan Mataram dan Sirkuit Mandalika, serta dermaga fastboat untuk transportasi laut.