Polisi mengungkap Abraham Michael menikam petugas satpamnya berkali-kali hingga tewas. Abraham membunuh satpam tersebut karena kesal sering diadukan ke ibunya.
Polisi tangkap SY alias Klowor, tersangka pengusir Nenek Elina, menjadikan total tersangka tiga orang. Penyelidikan kasus perusakan rumah masih berlanjut.
Warga Surabaya antusias memanfaatkan layanan kesehatan dan perpanjangan SIM gratis di CFD Darmo. Kapolda Jatim sebut ini wujud pelayanan Polri untuk masyarakat.