Stefano Cugurra, pelatih Bali United, berharap klub semakin jaya di usia ke-10. Ia menekankan pentingnya fasilitas untuk pengembangan pemain masa depan.
Seorang konten kreator mukbang membuat keputusan mengejutkan. Selama 10 tahun menikmati makanan berporsi besar, wanita ini pensiun karena kondisi kesehatannya.
Annie Holland, 24 tahun, tidak bisa makan selama 10 tahun akibat penyakit AAG. Ia bertahan hidup dengan infus nutrisi dan bertekad membantu pasien lain.