detikBali
55 Warga Binaan di Bali Ikuti Perkemahan Pramuka
Sebanyak 55 warga binaan dari seluruh Lapas di lingkungan Kanwil Ditjen Pemasyarakatan Bali antusias mengikuti perkemahan Pramuka satu hari di Karangasem.
Sabtu, 19 Jul 2025 11:48 WIB