Juventus bermain imbang dengan AC Milan dalam lanjutan Liga Italia. Ini adalah hasil imbang kelima Si Nyonya Tua dalam lima laga beruntus di semua ajang.
Calvin Verdonk bikin debut manis di Liga Europa dengan membawa Lille meraih kemenangan. Ia dapat rating yang cukup tinggi usai tampil solid dalam 90 menit.
Dalam sejarah Ballon d'Or, Prancis kini menyamai rekor Argentina sebagai negara peraih terbanyak gelar bergengsi tersebut. Kedua negara sama-sama punya 8.