Hari Desa Nasional 2026 jatuh pada tanggal 15 Januari. Di tahun ini, Boyolali, Jawa Tengah, ditetapkan sebagai lokasi puncak peringatan Hari Desa 2026.
Puncak peringatan Hari Desa Nasional 2026 di Desa Butuh, Boyolali, pada 15 Januari. Polres Boyolali siapkan rekayasa lalu lintas untuk kelancaran acara.