detikHealth
CISDI Usul Label Peringatan di Pangan Tinggi GGL, Lebih Efektif dari 'Nutrigrade'
Logo 'Lebih Sehat' sering membingungkan konsumen. CISDI merekomendasikan label peringatan untuk membantu masyarakat memilih pangan sehat dengan lebih bijak.
Kamis, 15 Mei 2025 07:33 WIB