Wakil Ketua MUI Anwar Abbas mendukung skema murur dalam pelaksanaan mabit di Muzdalifah. Naib Ammirul Hajj ini menilai keselamatan jemaah harus diutamakan.
Skema murur Muzdalifah diterapkan sebagai pengurai kepadatan di Muzdalifah. Namun, Menag Yaqut meminta mitigasi dari Saudi agar tetap menyiapkan mitigasi.
Seorang jemaah haji asal Kecamatan Praya Tengah, Lombok Tengah, Rumini Muhammad, meninggal dunia di Arab Saudi. Wanita itu meninggal karena serangan jantung.
Perdokhi mengimbau jemaah haji khususnya yang lansia untuk mewaspadai cuaca panas dan heatstroke. Harus memerhatikan cairan, minimal meminum air 8.000 cc.