detikJabar
Happy Ending Kisah Jaro Midun yang Viral karena Tolong Warga
Kades Cikahuripan, Jaro Midun, yang merogoh kocek dan menjaminkan STNK untuk membantu warganya yang sakit menuai sorotan. Ini sosok Jaro Midun.
Selasa, 27 Mei 2025 10:30 WIB