Coffee shop yang tersembunyi di dalam gang tersebar di berbagai daerah. Berkonsep mungil dan homey, coffee shop ini juga seru untuk ngopi sekaligus nongkrong.
Festival Kuliner Tjap Legende hadir di Semarang, 11-22 Juni 2025, dengan 40 tenant kuliner legendaris. Nikmati sajian autentik Nusantara dan hiburan menarik!
Daging ayam kampung turun, sementara cabai keriting dan rawit naik. Penting untuk memantau harga terbaru sembako Jatim hari ini, Jumat 21 Februari 2025
Chef Devina Hermawan membagikan tutorial memasak nasi gila yang praktis dan lezat di akun Instagram miliknya. Kreasinya bisa dinikmati hingga 5 porsi lho!
Seorang turis curhat di media sosial setelah dituduh mengambil sumpit. Ia membeli nasi ayam, tapi mengambil sumpit dari kedai sebelah yang menjual ikan kukus.