Atlet tembak asal Turki, Yusuf Dikec viral karena aksinya yang santai. Di akun Instagramnya Dikec memposting medali perak, netizen pun ramai beri komentar lucu.
Meski menjadi finalis Euro 2024, Timnas Inggris tetap dikritik karena tampil kurang meyakinkan. Harry Maguire mengaku tak paham dengan kritik tersebut.