Wakil Ketua DPR Adies Kadir menegaskan gaji pokok anggota DPR periode 2024-2029 tetap Rp 7 juta, sementara tunjangan perumahan naik menjadi Rp 50 juta/bulan.
Anggota DPR RI akan mendapatkan honor atau gaji tertentu yang bisa berbeda. Sebagai gambaran, simak besaran gaji anggota DPR RI periode 2024-2029 berikut ini.
MPR RI merayakan Hari Konstitusi dan HUT ke-80. Ketua MPR Ahmad Muzani menekankan amandemen konstitusi harus partisipatif dan berdasarkan konsensus masyarakat.
Prabowo Subianto menjadi presiden pertama yang membacakan teks Proklamasi saat peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan RI di Istana Merdeka pada 17 Agustus 2025.
Presiden Prabowo Subianto bertindak sebagai inspektur upacara HUT ke-80 RI di Istana Negara, Minggu (17/8/2025). Prabowo juga membacakan teks proklamasi.
Ketua DPR Puan Maharani menegaskan tidak ada kenaikan gaji anggota DPR RI. Saat ini, mereka hanya menerima kompensasi uang perumahan, bukan rumah jabatan.