Lulusan sarjana (S1) saat ini tidak menjamin langsung mendapat pekerjaan tetap. Tingkat pengangguran saat ini didominasi oleh kelompok lulusan sarjana.
Mendagri Tito Karnavian menerima penghargaan dari detikcom atas perannya dalam stabilitas ekonomi daerah. Ia mendorong pertumbuhan dan pengelolaan APBD.
Perusahaan-perusahaan Tiongkok dan Korsel menandatangani 9 perjanjian kerja sama. Beberapa perusahaan tersebut di antaranya Alibaba, Lenovo, dan Shinsegae.
Sudewo, Bupati Pati, Jawa Tengah, terjaring operasi tangkap tangan (OTT) KPK hingga ditetapkan sebagai tersangka kasus pemerasan. Berikut fakta-faktanya.
Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal menilai Upah Minimum Provinsi (UMP) DKI Jakarta 2026 yang sebesar Rp 5,73 juta terlalu kecil.
Daya Anagata Nusantara (Danantara) mendukung kerja sama lintas sektoral Bali, NTB, dan NTT untuk iklim investasi. Fokus pada pariwisata, perhubungan, dan EBT.