Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani melakukan ziarah dan silaturahmi ke sejumlah kiai sepuh. Dalam nuansa Idul Fitri, Ipuk berkeliling ke sejumlah tempat.
Banyuwangi menjadi kota berkesan bagi Kombes Nasrun Pasaribu selama menjabat Kapolresta. Sebelum pindah tugas ke Polda NTB ia berpamitan dengan para ulama.
Kementerian Kesehatan RI menyebut senam Indonesia bakal ditampilkan di setiap acara formal negara ASEAN. Senam aerobic tersebut bernama 'Sat Kerthi' for All.
Dari klasemen medali SEA Games 2021, tuan rumah Vietnam untuk sementara masih bercokol di puncak. Sedangkan Indonesia masih di tiga besar, menempel Malaysia!