detikNews
Ketum PP Muhammadiyah: Bela Palestina Sama dengan Tegakkan Konstitusi
Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir menyampaikan alasan membela Palestina. Menurutnya, itu sama saja dengan menerapkan nilai-nilai konstitusi.
Minggu, 23 Mei 2021 13:46 WIB