Lagu baru BIGBANG 'Still Life' puncaki tangga lagu iTunes Top Songs di 33 negara. 'Still Life' ramai dibicarakan di Twitter dan menjadi trending YouTube Music.
Setelah mengumumkan keluar dari YG Entertainment, T.O.P 'BIGBANG' bicara soal kesehatan mental hingga sempat ingin bunuh diri saat kasus ganja 5 tahun lalu.