Pesawat Saudia Airlines mendarat darurat di Bandara Kualanamu di Kabupaten Deli Serdang, Sumut. Pesawat mendarat darurat setelah mendapat ancaman adanya bom.
Polisi selidiki terkait dua polisi gadungan ngaku pangkat AKBP dan Briptu yang menipu warga dengan mintai sejumlah uang. Saat ini, kedua pria itu tengah dicari.
2 pria ngaku sebagai personel Polda Sumut menipu warga dengan mintai sejumlah uang. 1 pelaku mengaku berpangkat AKBP, sedangkan 1 lagi berpangkat Briptu.
Pesawat Saudia Airlines SI-576 mendarat darurat di Kualanamu setelah ancaman bom. 442 penumpang dievakuasi dengan selamat. Proses pengamanan masih berlangsung.