Indonesia mulai dibanjiri mobil listrik berbagai model, termasuk model mobil listrik mungil seperti Wuling EV dan Electric Vehicle Jip. Cocok untuk konsumen?
Safari Motor selaku IU yang memiliki dealer di Tangerang membawa lini kei car alias mobil kecil asal Jepang ke Tanah Air. Salah satunya Daihatsu Taft Reborn.