Truk Mitsubishi Fuso Euro4, yaitu 15 varian Canter dan 14 varian Fighter dinilai mampu menghasilkan emisi gas buang yang ramah lingkungan karena teknologinya.
Polisi mengamankan 1 unit truk yang angkut 6 kubik kayu ilegal dari Sumatera Selatan di Muaro Jambi. Dua pelaku yang membawa truk juga turut ditangkap.