Pria paruh bayah berinisial RN (50) ditemukan tewas di pinggir jalan Kabupaten Musi Banyuasin (Muba), Sumatera Selatan. Diduga dia merupakan korban pembunuhan.
Seorang wanita berinisial AN (27) ditemukan tewas di hotel Tangerang. Polisi menetapkan dua tersangka, termasuk WN Korsel, terkait kasus pembunuhan ini.
Viral kabar pria Thailand tewas usai digigit kobra di rumahnya. Sebelum meninggal, ia sempat menelepon neneknya dan mengucapkan kata-kata terakhir penuh haru.
Tri Finalia (31), yang ditemukan tewas di rumahnya di Bandar Lampung, ternyata dibunuh oleh mantan suaminya Beny (26). Korban tewas dengan 63 luka tusuk.
Pernikahan Adita dari Brebes viral berkat penampilannya. Makeup artist Khadijah Azzahra sukses membuatnya terlihat memukau saat menikah dengan pria Turki.
Kematian wanita di Blitar terungkap setelah polisi menangkap selingkuhannya. Pertengkaran usai pesta miras berujung tragis, pelaku terancam 7 tahun penjara.