35 desa adat di Kota Denpasar diberikan pinjaman sepeda motor listrik untuk operasional saat Nyepi. Motor listrik tersebut bakal digunakan oleh para pecalang.
Di balik musibah banjir yang terjadi di Kabupaten Pekalongan, ada cerita heroik warga yang rela menerobos banjir demi menyalurkan nasi bungkus untuk warga.
Sejumlah ruas jalan di Boyolali akan ditutup pada malam Tahun Baru. Tak hanya itu, lampu penerangan jalan umum (PJU) di beberapa ruas juga akan dimatikan.
Ras jalan menuju ke tiga lokasi pusat keramaian di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah ini bakal ditutup saat pergantian malam Tahun Baru nanti. Di mana saja?