Polisi mengungkap bom yang meledak di Masjid SMAN 72 Jakarta dikendalikan dari jarak jauh. Remote ditemukan di taman baca, pelaku tidak berada di lokasi.
Polres Tangerang Selatan salurkan safe deposit box dan CCTV ke Masjid Jami Al Muhajirin untuk keamanan. Bantuan menindaklanjuti pencurian yang pernah terjadi.