Pemprov Sumbar siapkan anggaran Rp 4,7 miliar untuk pemeliharaan Masjid Raya. Tender dikerjakan selama 60 hari, dimenangkan oleh CV Multi Karya Mandiri.
Potensi gelombang tsunami di Danau Maninjau, Sumbar, meningkat akibat aktivitas patahan Kajai-Talamau. Gempa di atas 6 magnitudo bisa memicu longsoran.
HMI berduka atas bencana banjir dan longsor di Aceh, Sumut, Sumbar. Mereka mendesak pemerintah tetapkan status darurat bencana nasional untuk penanganan cepat.
Kapolda Riau, Irjen Herry Heryawan, tinjau personel di Agam untuk penanganan bencana. Polda Riau kirim bantuan logistik dan tim psikolog untuk trauma healing.
Polda Riau mengirim enam truk bantuan logistik ke Aceh, Sumbar, dan Sumut untuk misi kemanusiaan. Bantuan ini mencakup kebutuhan pokok dan perlengkapan bayi.