Chelsea sedang berburu manajer baru setelah berpisah dengan Graham Potter. Kapten Chelsea Cesar Azpilicueta mengisyaratkan ingin dilatih Luis Enrique lagi.
Rijatono didakwa memberi suap Rp 35,4 miliar kepada Gubernur Papua nonaktif Lukas Enembe. Rijatono ternyata merupakan tim sukses (timses) Lukas di Pilgub.
Gubernur Jateng Ganjar Pranowo melepas pengiriman ekspor kapulaga Jateng ke Guangzhou China di landasan pacu Bandara Internasional Jenderal Ahmad Yani.
Polisi berhasil membongkar praktik impor ilegal di Palembang, Sumsel. Sebanyak 4 unit motor Harley Davidson bodong dan barang impor ilegal lainnya disita.