Penjualan pakaian di Pasar 16 Ilir Palembang meningkat jelang Lebaran 2024. Para pembeli rela berdesak-desakan demi mendapatkan pakaian baru untuk hari raya.
Memasuki H-5 Lebaran 2024, Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, ramai pemudik. Dari data KAI, hari ini keberangkatan dari Daop 1 lebih dari 45.000 penumpang.
Kondisi di Stasiun Pasar Senen tampak ramai pemudik. Sebagian dari mereka memilih menggunakan jasa porter untuk meringankan bawaan sekaligus berbagi rezeki.
Pj Wali Kota Batu Aries Agung Paewai meminta pembongkaran lapak pasar di dalam Stadion Gelora Brantas dipercepat agar proses revitalisasi dapat segera dilakukan
Terdapat proyek pengecoran jalan di Jl Supriyadi, Jakarta Timur, tepatnya di setelah Terminal Kampung Rambutan. Imbasnya, lalu lintas mengalami kepadatan.
Bank Sumsel Babel Cabang Muara Dua, OKU Selatan, menyalurkan kredit ke masyarakat. Penyaluran kredit itu sebagai peran aktif dalam menggerakan potensi daerah.