Gunung berapi di wilayah timur laut Etiopia meletus untuk pertama kalinya dalam hampir 12.000 tahun, mengirimkan gumpalan asap tebal hingga 14 km ke langit.
Pendakian di Gunung Dempo, Pagar Alam, Sumsel, tetap dibuka meski memasuki musim penghujan. Namun, para pendaki diminta tetap berhati-hati saat mendaki.
Di tengah penutupan jalur pendakian, relawan dan petugas bersihkan Gunung Gede Pangrango. Mereka kumpulkan 15 karung sampah untuk menjaga kelestarian alam.
Penelitian dan pemugaran Situs Megalitikum Gunung Padang akan dimulai Agustus 2025. Fokus pada empat pilar pondasi untuk mengungkap misteri prasejarahnya.
Direktur Jenderal Gakkumhut menertibkan 281 tambang emas ilegal di Taman Nasional Gunung Halimun Salak. Kerugian negara akibat tambang ilegal Rp 304 miliar.
Gunung Sinai situs suci bagi tiga agama, terancam oleh proyek pariwisata besar Mesir. Pembangunan ini dikhawatirkan merusak warisan budaya dan kehidupan.