Tentara India melancarkan serangan drone ke kamp kelompok separatis di India timur, ULFA, yang berada di Myanmar. Serangan itu menewaskan tiga pemimpin ULFA.
Seorang perwira militer Rusia mengklaim helikopter yang ditumpangi Presiden Vladimir Putin jadi target serangan drone Ukraina. Serangan itu pada 20 Mei 2025.
Ratusan drone dan rudal Rusia menghujani Ukraina bagian barat pada Kamis (21/8) dini hari. Sedikitnya satu orang tewas dan belasan orang lainnya luka-luka.
Militer Israel mengatakan bahwa Iran meluncurkan sekitar 100 drone ke arah Israel, menyusul rentetan serangan udara Israel ke wilayah republik Islam itu.
China mengembangkan drone seukuran nyamuk untuk operasi militer rahasia. Drone ini berukuran 2x3 cm dan mampu mengepak sayap hingga 500 kali per detik.
Tewasnya Juliana Marins di Gunung Rinjani membuka keterbatasan dalam penanggulangan kecelakaan di tempat wisata di Indonesia. Disarankan drone penyelamat.