Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta pemberian bansos kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) bisa memanfaatkan data Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek).
Pemerintah secara rutin memberikan sejumlah bantuan sosial (bansos) untuk masyarakat yang membutuhkan. Berikut daftar bansos yang cair September 2023 ini.