detikJabar
Jelang Libur, Pemkab Pangandaran Ultimatum Pedagang Tak Getok Harga
Pemkab Pangandaran ingatkan pedagang untuk transparan dalam harga. Praktik getok harga merugikan wisatawan, imbauan untuk pasang daftar harga terus dilakukan.
8 jam yang lalu







































